Wednesday, December 16, 2015

Panduan Penilaian Untuk SD, dari Direktorat Pembinaan Sekolah Dasar Ditjen Dikdasmen Kemendikbud

infogtk - Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah (Ditjen Dikdasmen) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan melalui laman resminya dikdas.kemdikbud.go.id mengabarkan Badan Penelitian dan Pengembangan c.q. Pusat Penilaian Pendidikan dan Pusat Kurikulum dan Perbukuan, telah menyusun Panduan Penilaian pada Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah, diantaranya adalah Panduan Penilaian untuk Sekolah Dasar (SD). [Silahkan download juga Surat dari Direktur Pembinaan SD Kepada Kepala Sekolah Dasar Tentang Pelaksanaan Kurikulum 2013/Kurtilas/K13]


Panduan ini disusun sebagai acuan praktis bagi para guru dalam merencanakan dan melaksanakan penilaian hasil belajar peserta didik yang komprehensif dan objektif meliputi penilaian sikap, pengetahuan, dan keterampilan.



Untuk mendownload Panduan Penilaian Untuk Sekolah Dasar (SD), dari Direktorat Pembinaan Sekolah Dasar Ditjen Dikdasmen Kemendikbud silahkan klik tautan di bawah ini :

Panduan Penilaian SD.pdf

Demikian Pedoman/ Panduan Penilaian Untuk SD tahun pelajaran 2015-2016, dari Direktorat Pembinaan Sekolah Dasar Ditjen Dikdasmen Kemendikbud

No comments:

Post a Comment