Cara Mengisi Pembelajaran pada Aplikasi Dapodikdas Versi 4.1.2 Terbaru 2016-Sahabat Operator Sekolah, setelah Anda selesai membuat romongan belajar ( rombel ) kelas 1-6 atau 7-9, langkah selanjutnya yaitu mengisi menu pembelajaran semester 2 ( genap ) di dapodikdas. Hal utama yang perlu diperhatikan pada menu pembelajaran yakni tab mata pelajaran /matpel wajib, matpel wajib ( tambahan ) dan matpel tambahan. Untuk tampilan default saat Anda membuka menu pembelajaran yakni tab matpel wajib. Lebih jelasnya seperti keterangan sebagai berikut :
1. Login Dapodikdas
2. Klik menu Rombongan Belajar, pilih kelas, dan klik Pembelajaran ( Semester Genap 2015-2016 )
3. Isi tanggal SK, PTK, Nomor SK Mengajar, dan Jam Mengajar
Contoh di atas adalah pengisian pembelajaran kelas 1 kurikulum KTSP 2006 dengan pembagian jam mengajar sebagai berikut :
Setelah Anda berhasil menyimpan data kelas 1, lanjutkan pengisian pembelajaran kelas 2, 3, 4, 5, dan 6. Adapun pembagian tugas mengajarnya sebagai berikut :
a. Pembagian Tugas Mengajar Kelas 2 SD KTSP
Demikian tentang Cara Pengisian Pembelajaran di Dapodik sesuai dengan jadwal pelajaran kurikulum KTSP. Semoga bermanfaat
- Mata Pelajaran : Diisi nama mata pelajaran yang diajarkan di rombel terpilih.
- Nama Matpel Lokal: Menampilkan nama mata pelajaran sesuai penamaan di daerah setempat
- PTK : Pilih nama PTK yang mengajar.
- SK Mengajar: Diisi nomor SK pembagian tugas mengajar
- Tgl SK: Diisi tanggal ditetapkannya SK pembagian tugas mengajar.
- Jam: Diisi jam mengajar. Boleh di bawah ketentuan, namun tidak boleh di atas ketentuan. Lihat kolom Max.
1. Login Dapodikdas
2. Klik menu Rombongan Belajar, pilih kelas, dan klik Pembelajaran ( Semester Genap 2015-2016 )
3. Isi tanggal SK, PTK, Nomor SK Mengajar, dan Jam Mengajar
- Guru Kelas SD/MI : 22 jam
- PJOK : 3 jam
- Pendidikan Agama : 3 jam
- Muatan Lokal Bahasa Daerah : 2 jam ( Bahasa Daerah diampu oleh Guru Kelas )
- Total : 30 jam pelajaran
Setelah Anda berhasil menyimpan data kelas 1, lanjutkan pengisian pembelajaran kelas 2, 3, 4, 5, dan 6. Adapun pembagian tugas mengajarnya sebagai berikut :
a. Pembagian Tugas Mengajar Kelas 2 SD KTSP
- Guru Kelas SD/MI : 23 jam
- PJOK : 3 jam
- Pendidikan Agama : 3 jam
- Muatan Lokal Bahasa Daerah : 2 jam ( Bahasa Daerah diampu oleh Guru Kelas )
- Total : 31 jam pelajaran
- Guru Kelas SD/MI : 24 jam
- PJOK : 3 jam
- Pendidikan Agama : 3 jam
- Muatan Lokal Bahasa Daerah : 2 jam ( Bahasa Daerah diampu oleh Guru Mapel)
- Total : 32 jam pelajaran
- Guru Kelas SD/MI : 23 jam
- PKn : 2 jam ( diampu oleh Kepala Sekolah )
- PJOK : 4 jam
- Pendidikan Agama : 3 jam
- Muatan Lokal Bahasa Daerah : 2 jam ( Bahasa Daerah diampu oleh Guru Kelas )
- Bahasa Inggris : 2 jam ( diampu oleh Guru Mapel )
- Total : 36 jam pelajaran
Demikian tentang Cara Pengisian Pembelajaran di Dapodik sesuai dengan jadwal pelajaran kurikulum KTSP. Semoga bermanfaat
No comments:
Post a Comment